June 6, 2012

C++ 5


FOR
       1.      Bukalah program C++ terlebih dahulu.
       2.      Kemudian input coding seperti dibawah ini:


 

LOGIKA

#include <iostream.h>
Sebagai bagian dari proses kompilator, Kompilator dari c++ menjalankan program yang dinamakan preprosesor. Preprosesor memiliki kemampuan menambahkan dan menghapus kode dari sumber, Pada bagian #include memberitahukan preprosesor untuk menyertakan kode dari stdio.h, Berkas stdio.h berisi deklarasi untuk berbagai fungsi yang dibutuhkan oleh perangkat lunak, atau class-class yang dibutuhkan.

#include<conio.h>
Pada bagian #include memberitahukan preprosesor untuk menyertakan kode dari conio.h, Berkas conio.h berisi deklarasi untuk berbagai fungsi yang dibutuhkan oleh perangkat lunak, atau class-class yang dibutuhkan.

Void main()
Merupakan record utama dari sebuah program C++ yang mencakup coding utama program tersebut.

 Clrscr()
                Berfungsi untuk menghapus layar tampilan output dari program sebelumnya. Jadi setiap merunning program maka layar outputnya akan bersih seperti tampilan awal.

{}
Merupakan tanda mulai ( { ) dan akhir ( } ) pada program C++.

Int x, y, z
                Berfungsi untuk mendeklarasikan variabel x, y, dan z sebagai variabel dengan tipe data integer.

Cout<<
Berfungsi untuk mencetak variabel yang dideklarasikan sebelumnya atau juga untuk mencetak kalimat yang terdapat didalam tanda kutip (“ “).

Cin>>
Berfungsi untuk membaca atau menyimpan variabel yang telah dideklarasikan sebelumnya.

Getch()
Berfungsi untuk membaca semua program yang telah anda input sebelumnya, agar output dari program tersebut dapat keluar.

FOR

 

·         - Jika x sama dengan 1 dan nilai x lebih kecil sama dengan 5 maka masuk ke statement berikutnya.

·         - Pada statement berikutnya menerangkan jika y sama dengan 5 dan nilai y lebih besar sama dengan x maka cetak “ “ ( spasi ), kemudian masuk ke statement berikutnya.

·         - Jika z sama dengan 1 dan nilai z lebih kecil sama dengan x maka masuk ke statement berikutnya tentang if…else.


IF…ELSE



    - Jika nilai z sama dengan 1 dan kurang dari nilai x maka akan masuk ke statement perulangan if…else.
·         - Jika nilai z mod 2 atau nilai z habis dibagi 2 maka:
Cetak  nilai z dan diikuti dengan “a”.
·         - Namun jika tidak maka:
Cetak nilai z dan diikuti dengan “b”.

       3.       Outputnya seperti ini:


0 komentar:

Post a Comment

Powered by Blogger.
 

Black Box Copyright © 2011 -- Template created by O Pregador -- Powered by Blogger